Hari ini 36 KPM Menerima Bantuan Sosial APBD Tahap III Periode Agustus, September, Oktober
Administrator - R-na 16 Oktober 2020 14:45:05 WIB
Segoroyoso (16/10/2020) – Pemerintah Desa Segoroyoso pada hari Jum’at, 16/10/2020 melaksanakan penyaluran bantuan sosial APBD Tahap III periode Agustus, September, dan Oktober 2020. Adapun jumlah KPM penerima Bansos APBD Tahap III tersebut sebanyak 36.
Hadir dalam kesempatan tersebut adalah Esti Yuliati dari Dinsos P3A Kabupaten Bantul, tim monitoring dari Kecamatan Pleret, serta Inspektorat Kabupaten Bantul. Teller ditangani secara langsung dari Bank BPD DIY Cabang Bantul, Rizki Persada. Babhinsa dan Babinkamtibmas Desa Segoroyoso, serta relawan FPRB turut serta berperan aktif dalam membantu ketertiban antrian KPM, serta menerapan protokol kesehatan berupa cek suhu tubuh dengan termogun, menyiapkan handsanitizer maupun penggunaan masker dengan benar. Acara yang dimulai sejak pukul 08.00 – 09.30 tersebut mendapat respon positif dari KPM yang dibuktikan dengan tingkat kehadiran 100%.
Adanya bantuan sosial tersebut sangat dirasakan manfaatnya oleh KPM, mengingat di tengah situasi pandemic Covid-19 seperti saat ini roda perekonomian menurun yang berdampak pada pendapatan masyarakat yang menurun.#R-na
Komentar atas Hari ini 36 KPM Menerima Bantuan Sosial APBD Tahap III Periode Agustus, September, Oktober
Formulir Penulisan Komentar
Instansi Terkait
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Panen Bersama Jagung Pulut dan Labu Madu
- ABJ Rendah Perlu Tingkatkan Kebersihan Lingkungan
- Layanan Aktivasi IKD di Segoroyoso Banyak Diminati
- Publikasi APBKal Tahun 2025
- Perawatan Jagung Pulut dan Labu Madu
- Panewu Pleret sebagai Pembina Apel Pemerintah Kalurahan Segoroyoso
- Apel Perdana di Tahun 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
