Artikel Terkini

  • Pelaksanaan Musyawarah Pedukuhan dan Jaring Aspirasi Berjalan Lancar

    02 April 2024 14:44:11 WIB Administrator - R-na
    Pelaksanaan Musyawarah Pedukuhan dan Jaring Aspirasi Berjalan Lancar
    Segoroyoso (02/04) – Pelaksanaan Musyawarah Pedukuhan untuk usulan rencana kegiatan PPBMP Tahun Anggaran 2024 Kalurahan Segoroyoso telah selesai dilaksanakan. Sembilan pedukuhan yang ada di Segoroyoso secara keseluruhan sudah melaksanakan musyawarah pedukuhan. Sebanyak 3 tim mendampingi pelaks... ..selengkapnya

  • Penyaluran Beras Bulog Bulan Maret 2024 Berjalan Tertib dan Lancar

    27 Maret 2024 12:04:56 WIB Administrator - R-na
    Penyaluran Beras Bulog Bulan Maret 2024 Berjalan Tertib dan Lancar
    Segoroyoso (27/03) – Pemerintah Kalurahan Segoroyoso pada Selasa (26/03) melakukan penyaluran beras bulog CBP untuk bulan Maret 2024. Bertempat di Pendopo Balai Kalurahan Segoroyoso, sebanyak 1.030 KPM menerima penyaluran tersebut. Lurah Segoroyoso, Miyadiana memimpin langsung penyaluran beras... ..selengkapnya

  • Pohon Tumbang di Beberapa Titik Timpa Rumah Warga dan Mobil

    15 Maret 2024 13:34:59 WIB Administrator - R-na
    Pohon Tumbang di Beberapa Titik Timpa Rumah Warga dan Mobil
    Segoroyoso (15/03) – Hujan deras disertai angin yang mengguyur wilayah Segoroyoso dan sekitarnya yang terjadi pada Kamis (14/03) petang menyebabkan beberapa pohon tumbang. Sesuai data yang dihimpun dari relawan FPRB Segoroyoso terdapat di 24 titik yang tersebar di pedukuhan Dahromo I, Dahromo ... ..selengkapnya

  • Peraturan Lurah No. 01 Tahun 2024 tentang Perubahan Perlur No. 4 Tahun 2023

    15 Maret 2024 13:04:27 WIB Administrator - R-na
    Perlur No. 01/Segoroyoso/2024 tentang Perubahan Perlur No. 4 Tahun 2023 tentang Pengaturan Calon Keluarga Penerima Manfaat Bantuan Langsung Tunai Desa, Mekanisme Penyaluran dan Penetapan Keluarga Penerima Manfaat Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahun 2024, tanggal 26-02-2024; ... ..selengkapnya

  • Salurkan Bantuan untuk Korban Rumah Tertimpa Pohon

    13 Maret 2024 12:22:21 WIB Administrator - R-na
    Salurkan Bantuan untuk Korban Rumah Tertimpa Pohon
    Segoroyoso (13/03) – Pemerintah Kalurahan Segoroyoso pada malam tirakatan hari jadi ke 269 DIY sekaligus melakukan penggalangan dana bagi korban yang rumahnya tertimpa pohon tumbang di wilayah Srumbung RT 04. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut, namun rumah milik Mbah Mudi pada atapn... ..selengkapnya

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung